Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2023

Transkrip: Ujian Hidup (Cobaan Hidup) - Ustadz Firanda Andirja

Gambar
Bismillah, Berikut adalah transkrip video motion graphic dengan judul Ujian Hidup (Cobaan Hidup) yang disampaikan oleh Ustadz Firanda Andirja di atas: Beberapa renungan dan nasihat kepada orang-orang yang sedang bersedih, sesungguhnya dunia ini berisi ujian. ۨالَّذِيْ خَلَقَ الْمَوْتَ وَالْحَيٰوةَ لِيَبْلُوَكُمْ اَيُّكُمْ اَحْسَنُ عَمَلًاۗ Artinya: Yang menciptakan mati dan hidup, untuk menguji kamu, siapa di antara kamu yang lebih baik amalnya. (Surat Al-Mulk Ayat 2) Allah yang telah menciptakan kematian dan kehidupan buat apa? Untuk menguji mana diantara mereka yang mana amalnya yang terbaik. Karenanya seorang di atas muka bumi ini harus sadar bahwasannya dia diciptakan untuk diuji oleh Allah subhanahu wa ta'ala,  maka semua orang diuji tidak ada seorang pun yang tidak diuji oleh Allah subhanahu wa ta'ala. Dan kita tahu semua orang pernah bersedih atau sebagian mereka sedang bersedih, tidak ada yang pernah luput dari kesedihan dengan ujian yang bermacam-macam ada orang yang ...