Bisa karena terbiasa
Paksakan dirimu untuk mau
Kerjakan, jangan merasa terbebani
Maka
Kau akan mendapatkan sebuah hasil, yaitu sesuatu yang mungkin tak kau sangka dapat melakukannya. Sesuatu yang dulu kau kira sulit dan tak mungkin. Karena kau sudah melakukan di luar "zona aman", begitulah kata orang. Maka hasilnya adalah sesuatu yang beda dari biasanya.
Meski perlu waktu untuk bersabar membiasakan diri. Berikut rumusnya:
Paksa + kerjakan + jangan merasa terbebani (ikhlaslah) = Kamu akan mendapatkan apa yang tidak biasa kamu dapatkan (sesuatu yang beda dari apa yang kamu dapat sebelumnya).
Entah itu yang kau inginkan atau yang harus kau lakukan (kewajiban).
Semoga tulisan ringkas ini bermanfaat untuk Anda.
2 Komentar
"bisa karena biasa"
BalasHapussetuju banget, tapi bagaimana bila menginginkan bisa banyak hal, tetapi akan sangat sulit untuk membiasakan semuanya, karena jelas waktu itu terbatas. humh..
JIM: jika banyak hal ya pelan2 sambil semua dikerjakan :) mungkin seperti itu
BalasHapusatau satu persatu, yah terserah Anda lah sob :)
Silahkan meninggalkan komentar.
Kritik & Saran. Terimakasih atas kehadiran dan juga ukiran jejak Anda.